EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI PENERAPAN METODE INDEX CARD MATCH PADA SISWA KELAS VII SMP NASIONAL MAKASSAR
https://doi.org/10.51574/jrip.v1i1.18
Keywords:
Index Card Match, Hasil Belajar Siswa, Aktivitas Siswa, respon siswaAbstract
Jenis penelitian ini adalah penelitian pra-eksperimen yang melibatkan satu kelas sebagai kelas eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui efektivitas metode Index Card Match pada pembelajaran matematika siswa kelas VII SMP Nasional Makassar tahun ajaran 2019/2020. Desain penelitian yang digunakan adalah The One Group Pretest Posttest. Sampel eksperimennya adalah siswa kelas VII.F SMP Nasional Makassar. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes hasil belajar, lembar observasi aktivitas siswa dan angket respons siswa, serta lembar keterlaksanaan pembelajaran. Hasil penelitian secara inferensial menunjukkan bahwa: (1) Hasil belajar matematika siswa lebih dari atau sama dengan nilai KKM 75 (2), Ketuntasan klasikal lebih dari atau sama dengan 75% (3) Gain atau peningkatan hasil belajar minimal dalam kategori sedang. Hasil deskriptif menunjukkan bahwa (1) rata-rata nilai keterlaksanaan pembelajaran mencapai 3,32 termasuk kategori terlaksana dengan sangat baik (2) skor rata-rata posttest 83,25 lebih besar dari pada skor rata-rata pretest 58,46 dengan standar deviasi masing-masing pretest 12,99 dan posttest 8,49. Dari hasil tersebut juga diperoleh bahwa pada pretest tidak satupun atau 0% siswa yang mencapai kriteria ketuntasan minimal. Pada posttest ada 22 siswa atau 91,67% telah mencapai ketuntasan individual dan terdapat 2 atau 8,33% siswa tidak mencapai ketuntasan individual. Dalam hal ini berarti ketuntasan klasikal telah tercapai. Selain itu, terjadi peningkatan hasil belajar dimana nilai rata-rata gain ternormalisasi yaitu 0,64 dan umumnya berada pada kategori sedang. (3) Rata-rata persentase frekuensi aktivitas siswa yaitu 82,92% maka aktivitas siswa mencapai kriteria aktif dan (4) respons siswa menunjukkan positif dimana rata-rata persentasenya adalah 90,53%. Dengan demikian metode Index Card Match efektif diterapkan dalam pembelajaran matematika pada siswa kelas VII SMP Nasional Makassar.
Downloads
References
Ali, Zahra Nurda. (2017). Implementasi metode pembelajaran index card match untuk meningkatkan hasil belajar pencatatan jurnal khusus siswa kelas X akutansi yahun ajaran 2016/2017. Skripsi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta. Online. Tersedia di https://eprints.uny.ac.id. (diaskes pada 1 Desember 2018)
Idham, Ahmad. (2018). Efektivitas Pembelajaran Matematika dengan menggunakan Metode Index Card Match pada Siswa Kelas VIII SMPN 1 Sanrabone Kabupaten Takalar. Skripsi tiak diterbitkan. Makassar: FKIP Unismuh Makassar.
Jumarddin, dkk. (2017). Penerapan model pembelajaran index card match dalam meningkatkan hasil belajar siswa kelas Vb pada mata pelajaran IPA di SDN 1 Talaga besar kec. Talagapaya kab. Buton tengah vol. 3 no.1. Jurnal pemikiran islam Intitusi Agama Islam Negeri Kendari. Online. Tersedia di htto://journal.stainkudus.ac.id/index.php/ljtimaia/article/ view/4301. (diaskes pada 1 Desember 2018).
Lestari, Eka Karunia & Mokhammad Ridwan Yudhanegara. (2015). Penelitian Pendidikan Matematika. Bandung: Refika Aditama.
Mulyasa. (2013). Manajemen Pendidikan karakter. Jakarta: Bumi Aksara.
Mulyatiningsih, Endang. (20130. Metodologi Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Bandung: Alfabeta.
Sari, Frisca Yulian. (2012). Efektivitas Penggunaan Metode Index Card Match (ICM) dalam Pembelajaran IPA Siswa Kelas V SD Negeri 02 Kemloko Kecamatan Godong Kabupaten Grobokan Semester II Tahun Pelajaran 2011/2012. Universitas Kristen Satya Wacana. Online. Tersedia di http://repository.uksw.edu/bitstream/123456789/848/1/T1_292008094_Judu l.pdf. (diakses pada 16 Maret 2019).
Setiyani, Astuti. (2017). Efektivitas metode Index Card Match dan ceramah dalam meningkatkan pengetahuan perdonal Hygiene saat mentruasi remaja pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Makassar. Skripsi tiak diterbitkan. Makassar: FKIP Unismuh Makassar.
Suwartiani, Sumarni Al. (2017). Metode Index Card Match untuk meningkatkan hasil bellajar mappel IPS VII SD Negeri 1 Sumberbening Bongko Trenggalek Vol. 1 No. 1. Jurnal Pendidikan Riset & Konseptual. Online. http://ejournal.uin-suka.ac.id/tarbiyah/index.php/JPM/article/view/2155. (diaskes pada 10 Januari 2019).
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Pendidikan Cetakan ke-25. Bandung: Alfabeta.
Supardi. (2013). Sekolah Efektif : Konsep Dasar dan Praktiknya. Jakarta: Raja Grafindo Parsada.
Suprijono, Agus. (2017). Cooperating Learning Teori & Aplikasi Paikem. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Susanto, Ahmad. (2013). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jakarta: Kencana Pranada Media Grup.
Tati, Tri Yulis. (2017). Penerapan strategi index card match pada pembelajaran matematika siswa kelas VII SMP Negeri Karan Jaya tahun 2016/2017. Jurnal jurusan pendidikan matematika STKIP-PGRI Lubuklinggau. Online. Tersedia di http://mahasiswa.mipastkipllg.com. (diaskes pada 5 Januari 2019).
Tim pengembangan MKDP. (2013). Kurikulum & Pembelajaran cetak ke-3. Jakarta: Rajawali Pers.
Tim penyusun FKIP Unismuh Makassar. (2014). Pedoman Penulisan Skripsi. Makassar: Panrita Press.
Uno, Hamzah B, & Mogammad, Nurdin. (2013). Belajar dengan pendidikan PAILKEM: Pembalajaran Aktif, Inovatif, Lingkungan, Keatif. Efektif, Menarik. Jakarta: Bumi Aksara.
Zaini, Hisyam dkk. (2018). Strategi pemebelajaran aktif. Yogyakarta: CTSD (Center for Teating Staff Development) Insitusi Agama Islam Negeri Sunan Kaijaga. Yokyakarta: El Balatir dan Surgana
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 Mudrikah Aulia Hamka , Sitti Rahmah Tahir, Djadir Djadir

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.